Kapan Pendaftaran CPNS 2023 Dibuka? Ini Daftar 5 Instansi dengan Tunjangan PNS Tertinggi

- Selasa, 18 April 2023 | 20:15 WIB
Berikut bocoran pendaftaran CPNS 2023 dibuka dan daftar instansi dengan tunjangan PNS tertinggi. (cpns.asn)
Berikut bocoran pendaftaran CPNS 2023 dibuka dan daftar instansi dengan tunjangan PNS tertinggi. (cpns.asn)

DETIK60.COM - Semenjak akhir tahun 2023, pendaftaran CPNS 2023 suda digembor-gemborkan.

Banyak masyarakat yang menanyakan kapan pendaftaran CPNS 2023 dibuka? berikut merupakan bocoran dari KemenPAN RB.

Terkait kapan pendaftaran CPNS 2023 dibuka, sampai saat ini belum ada informasi resmi terkait jadwal tanggal pastinya.

Akan tetapi, Deputi Bidang SDM Aparatur KemenPAN RB, Alex telah memberikan bocoran terkait kapan pendaftaran CPNS 2023 dibuka.

Baca Juga: Bocoran Jadwal Seleksi CPNS 2023! Ini Cara Buat Akun SSCASN dan Syarat Pendaftarannya

Dalam hal ini, Alex mengatakan bahwa Insya Allah pada akhir Juni 2023, pendaftaran CPNS 2023 bakal dibuka.

Dikutip detik60.com dari akun Instagram @studicpns.id pada Selasa, 18 April 2023, Alex menambahkan bahwa paling lambat pendaftaran CPNS 2023 dibuka pada awal Juli 2023.

"Insyaalloh Juni akhir, paling lambat Juli kita bisa melakukan pembukaan rekrutmen ASN 2023," tutur alex.

Kemudian, untuk anda yang penasaran berapa tunjangan jika nantinya lulus seleksi CPNS 2023, anda bisa simak 5 daftar instansi dengan tunjangan tertinggi di Indonesia.

Baca Juga: CPNS 2023 Bakal Dibuka, Sudah Tahu Formasi Yang Akan Keluar?: Simak Yuk 6 Prioritas Formasi dari Menpan RB

Berikut 5 instansi dengan tunjangan tertinggi di Indonesia:

1. Kementerian Hukum dan HAM, kisaran Rp 2,5 sampai Rp 25 juta

2. Pemprov DKI Jakarta kisaran Rp 7 sampai Rp 33 juta

3. BPK RI kisaran Rp1,5 sampai Rp 41 juta

4. Kementerian Keuangan kisaran Rp 2,5 sampai Rp 46 juta

Halaman:

Editor: Rafi Mufti Wijaya

Sumber: Instagram @studicpns.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X